Sungai Antasan Kuin
Antasan Kuin (2003). Antasan kuin menghubung alur sungai martapura pasar lama dengan sungai kuin, anak sungai barito. Jembatan yang tampak itu salah jembatan lama di banjarmasin. Orang dahulu menyebutnya jembatan "ringkapan". Jadi disebut begitu karena kalau kapal lewat lantai jembatan bisa di buka/diangkat.
Komentar
Posting Komentar